Penggalangan dana dimulai 4 February 2025 oleh:
Bantu AyoBantuin dengan menjadi Fundraiser. Setiap donasi yang Anda kumpulkan akan disalurkan ke "Mohon Bantu Biaya Pelunasan Persalinan Ibu Siti".
04 Feb 2025
Bapak ibu donatur yang dermawan perkenalkan nama saya siti asal sukabumi usia 38 th saat ini saya hamil anak ke 3 usia kandungan 32 minggu perkiraan persalinan tgl 20 januari 2025 .tetapi ada kendala karena saya tidak punya biaya untuk persalinan.saya punya 2 anak sedangkan pekerjaan suami hanya sebagai supir angkot yang tidak punya perhasilan tetap hanya cukup untuk makan kami sehari hari.
Berikut adalah data data saya dan keluarga
Nama saya : siti suhenti
Usia : 38th
Pekerjaan : ibu rumah tangga
Alamat ktp : lembur situ Rt 001/Rw 006 Desa lembur situ, Kecamatan lembur situ
Kotamadya sukabumi
Saat ini domisili saya
Desa cipenengah Rt 008/Rw 02.
Nama suami :ade suhendi
Usia 42 th
Pekerjaan : supir angkot
Anak 1 Nama muhamad riki septian, Usia 16 th sudah tidak sekolah karena tidak ada biaya ikut bapaknya sebagai kenek angkot Anak 2 ,Nama yayu natasya Usia 8 th,Sekolah sd kelas 2
Biaya yang belum dilunasi
2 kantong infus:Rp750.000
Ambulan ke Rs syamsudin sh Rp 850.000
Tofal Rp 1.600.000
Penggalangan Dana ini mencurigakan? Laporkan
3 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
bulan kemarin
Semoga terbebas Dari penderitaan jasmani Dan batin
bulan kemarin
bulan kemarin
bulan kemarin
bulan kemarin
bulan kemarin
Semoga semua makhluk berbahagia dan terbebas dari penderitaan. Sadhu 3x
bulan kemarin
bulan kemarin
Semoga cepat terkumpul donasi nya.... semoga sehat2 juga untuk bu siti dan anaknya.
bulan kemarin
bulan kemarin
Semoga sehat selalu
bulan kemarin
bulan kemarin
Isi form di bawah ini untuk menjadi Fundraiser dari penggalangan "Mohon Bantu Biaya Pelunasan Persalinan Ibu Siti" Setiap donasi yang Anda kumpulkan akan disalurkan ke AyoBantuin.
AyoBantuin.com telah memiliki Izin Pengumpulan Uang di Kementerian Sosial Republik Indonesia dan Tanda Daftar Penyelenggara Sistem Elektronik di Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia.